Buku ini berisi karangan Bung Karno :
-Pertama : Nasionalisme, Islamisme dan Marxisme. Karangan Bung Karno dalam majalah "Suluh Indonesia Muda" tahun 1926 yang diterbitkan kembali dalam buku "Dibawah Bendera Revolusi" (tahun 1959).
- Kedua : Indonesia Menggugat. Pidato pembelaan Bung Karno dimuka hakim kolonial.
- Ketiga : Mencapai Indonesia Merdeka. Risalah ini ditulis ketika Bung Karno beristirahat di sesuatu tempat dipegunungan selatan Bandung (Pengalengan) pada bulan Maret 1933.
- Keempat : Kepada Bangsaku. Kutipan (sebagian) daripada bab VI dari buku "Sarinah" yang ditulis sendiri oleh Bung Karno.
Karya-karya Bung Karno pada tahun-tahun 1926-1930-1933-1947-1957
Penerbit : Panitia Pembina Djiwa Revolusi
Tebal : 418 halaman
Tidak ada komentar:
Posting Komentar